Page 43 - Binder WO 073 OK
P. 43

toolkit kEAmAnAn kEluArgA
                                                                 DAri tiktok
                                                                 Bertepatan dengan Hari Internet Aman Sedunia (Safer
                                                                 Internet Day), TikTok, platform distribusi video singkat
                                                                 terdepan di dunia, bersama DQ Institute, lembaga
                                                                 internasional yang berdedikasi pada pengembangan
                                                                 kecerdasan digital (digital intelligence), meluncurkan
              AsAh potEnsi sinEAs                                Toolkit Keamanan Keluarga TikTok. Toolkit berisi
              muDA inDonEsiA                                     panduan dan tool bagi orangtua dalam memahami
              Memasuki tahun ketiganya, Samsung Galaxy Movie     pengasuhan anak secara digital sebagai upaya
              Studio 2021 terus mendukung para social expressor,   menciptakan lingkungan siber aman ini sudah dapat
              content creator, penikmat film, hingga sineas      diakses di Pusat Keamanan TikTok.
              Indonesia, untuk terus mengasah kemampuan dan        Toolkit Keamanan Keluarga TikTok berisikan
              kreativitas dalam membuat video layaknya film      sepuluh tip tentang pengasuhan digital pada anak
              menggunakan kecanggihan smartphone. Melalui        remaja yang mudah diterapkan oleh orangtua untuk
              inovasi Galaxy S21 Ultra, kompetisi lanjutan Galaxy   aktivitas di platform digital mana pun, agar mereka
              Movie Studio 2021 dimenangkan Kenza Luthfia yang   menjadi warga digital yang baik. Selain itu, Toolkit ini
              mendapatkan kesempatan mengikuti pembuatan         juga memberikan panduan lengkap mengenai alat
              film pendek ‘The Epic Movie’ bersama Angga Dwimas   keamanan keluarga yang dapat digunakan oleh
              Sasongko yang telah berkarier belasan tahun lebih   orangtua, termasuk cara penggunaan Pelibatan
              dan menghasilkan beberapa karya film layar lebar, di   Keluarga (Family Pairing), fitur yang memungkinkan
              antaranya Filosofi Kopi, Wiro Sableng, Love for Sale,   akun orang tua dan anak remaja terhubung sehingga
              dan NKCTHI (Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini).    aktivitas daring mereka dapat terkontrol dengan
              “Saat diajak Samsung Galaxy Movie Studio untuk     baik. “Upaya dan komitmen kami dalam menciptakan
              menghasilkan suatu karya film pendek berbekal inovasi   lingkungan siber yang aman akan terus kami
              Smartphone Galaxy S21 Ultra 5G, saya tertantang untuk   gaungkan demi kepentingan bersama. Perhatian
              mengetahui lebih jauh bagaimana fitur kamera dengan   kami kini berfokus pada pengembangan kebijakan,
              teknologi 108 Megapixel serta fitur Director’s View yang   investasi teknologi, dan tim moderasi agar TikTok
              bisa menjadi jendela baru dalam melihat angle yang   tetap menjadi tempat yang aman dan nyaman
              ada. Kecanggihan yang dimiliki membantu saya dalam   untuk seluruh penggunanya,” kata Donny Eryastha,
              mengeksplorasi lebih jauh film epic seperti apa yang   head of public policy TikTok Indonesia, Malaysia, dan
              dapat kita nikmati. Ditambah lagi teknologi Neo QLED   Filipina. “Harapannya semoga Toolkit Keamanan
              Samsung TV yang membantu proses preview saat post   Keluarga TikTok ini bisa menjadi sumber edukasi
              production untuk mendapatkan gambar yang tajam dan   sekaligus panduan pengasuhan digital yang
              real, memudahkan mendapatkan feel yang diinginkan   komprehensif bagi para orangtua di Indonesia untuk
              dalam film pendek ini,” ungkap Angga Dwimas        menyadari pentingnya keamanan, keselamatan, dan
              Sasongko, Sutradara Film. nur A | Dok. samsung     privasi daring anak remaja.” Angie | Dok. tiktok






                                                                                                                       |  43
   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48